Harga Kulkas Mini

Harga Kulkas Mini – Perlengkapan rumah tangga yang sangat familiar di kalangan masyarakat dan di kenal sebagai barang yang memberikan sensasi kesegaran ialah kulkas. Kulkas berfungsi sebagai pendingin bahan makanan yang sekiranya dapat di awetkan dalam waktu yang lama.

Harga Kulkas Mini

Kulkas memiliki beberapa bentuk bentuk yang sering di perjualbelikan kepada orang untuk memilikinya sebagai perlengkapan rumah tangga. Kulkas ada yang berbentuk pintu satu dan pintu dua, karakteristik kulkas pintu satu biasanya tingginya sedang dan terdapat ruangan freezer di dalamny.

Tapi berbeda dengan kulkas yang memiliki dua pintu biasanya pintu satu paling atas di gunakan untuk ruangan freezer dan yang bawah di gunakan untuk menyimpan makanan. Ukuran kulkas juga ada yang mini, sedang, dan besar ukuran tersebut di hitung dari tinggi dimensi kulkas itu sendiri

Merek merek kulkas ukuran mini yang tersebar di Indonesia banyak sekali mulai dari LG, Sharp, Toshiba, Polytron, Sanken, dan masih banyak lagi. Kulkas tersedia di toko elektonik keperluan rumah tangga biasanya di Mall, toko elektronik pinggir jalan, Online Shooping.

Baca Juga : Harga Kulkas 1 Pintu

Dalam membeli kulkas mini sebaiknya pelanggan lebih teliti dalam memilih kulkas yang akan di beli gunanya untuk meminimalisir kerusakan pada kulkas. Pilihlah sesuai spesifikasi yang baik dan yang menurut pelanggan itu kualitasnya bagus digunakan dalam jangka waktu lama.

Beberapa daftar harga kulkas mini dari merek Sanyo

1. Kulkas type Sanyo AQUA Silver dengan spesifikasi Kapaitas 50 L,Dimensi 48x28x48 Direct Cooling, Garansi compressor 5 tahun dengan harga Rp. 1.399.000.

2. Kulkas type Sanyo AQUA AQR-D50FW dengan spesifikasi 1 tahun garansi, vegetable crisper, direct cooling, harga sekitar Rp. 1.195.000.

3. Kulkas type Sanyo AQUA AQRD50F dengan spesifikasi kapasitas 50L, Daya listik 60 watt, Direct Cooling system harga sekitar Rp. 1.419.000.

4. Kulkas type Sanyo AQRD50F Warna Silver dengan spesifikasi kapasitas 50L, Daya listrik 60 Watt, Top Table, harga sekitar Rp. 1.419.000.

5. Kulkas type Sanyo SR-D50F dengan spesifikasi kulkas ukuran mini, direct cooling, garansi kompresor 5 tahun harga sekitar Rp. 1.325.000.

Daftar harga kulkas mini Mini Gea

1. Kulkas type Mini Gea RS06DR warna silver dengan spesifikasi pintu dari stainless, daya listrik 82 watt, kunci kaki bias di atur harga sekitar Rp. 1.100.000.

2. Kulkas type Mini Gea Rs-p6DR warna hitam dengan spesifikasi Garansi resmi 1 tahun, tahan banting, daya listrik 82 watt dengan harga sekitar Rp. 1.399.000.

3. Kulkas type Mini Gea Bar RS-06DB dengan spesifikasi Garansi Resmi 1 tahun, Pintu Stainless, kapasitas 120L, daya listrik 82 watt dengan harga sekitar Rp. 1.250.000.

4. Kulkas type Mini Gea Xw-85 Hitam dengan spesifikasi Ramah lingkungan, Rak kayu, Low Noise, Hemat Energi, dengan harga Rp. 2.600.000

Daftar harga kulkas mini merek Panasonic

1. Kulkas type Panasonic 50LT-NR AK5ED dengan spesifikasi Tahan Lama dan canggih, Efisien dan hemat energy, Desain menawan, harga sekitar Rp. 1.479.000.

2. Kulkas type Panasonic NRAK5ED dengan Spesifikasi kapasitas 50L daya listrik 65 watt, dimensi 489 x 510 x 488, desain stylist dengan harga Rp. 1.499.000

Daftar harga kulkas ukuran mini Merk Daewoo

1. Kulkas type Daewoo Minibar DFR-64H warna putih dengan spesifikasi kapasitas 59L, Daya listrik 70 watt, Jenis kompresor R600A dengan harga sekitar Rp. 1.288.000.

2. Kulkas type DFR64H warna putih dengan spesifikasi Kapasitas 59L, daya listrik 70 watt, bias di letakan di atas meja , garansi resmi 1 tahun dengan harga sekitar Rp. 1.355.000.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You May Also Like